Doa Apabila Ada Angin Kencang dan Halilintar Sesuai Sunnah

Angin kencang adalah angin dibuat oleh area udara yang dingin secara signifikan akibat hujan, setelah mencapai permukaan tanah, menyebar ke segala arah memproduksi angin kencang. Tidak seperti angin tornado, angin dalam suatu angin kencang diarahkan ke arah luar dari titik di mana menyentuh tanah atau air. Angin kencang kering dikaitkan dengan badai dengan hujan sangat … Read More

Bacaan Ketika Memasukkan Mayat Ke Liang Kubur

Setiap manusia pasti mengalami mati, tidak peduli siapa dia. Sebagai umat islam, sangat diharuskan sekali bila da orang yang meninggal agar diurus secara sempurna. Salah satu kewajibannya ialaha menguburkannya. Ketika memasukan mayat ke liang kubur dianjurkan sambil berdoa, dan doanya seperti di bawah ini: بِسْمِ اللّٰهِ وَعَلَى سُنَّةِرَسُوْلِ اللّٰهِ Bismillaahi wa’ala sunnati rasuulillaahi. Doa Setelah … Read More

Ucapan Belasungkawa Menurut Islam

Apabila saudara kita, sahabat atau orang lain yang mengalami musibah, maka kita dianjurkan untuk mengucapkan bela sungkawa kepada yang bersangkutan. Adapun doa yang dianjurkan adalah seperti di bawah ini: اِنَّ لِلّٰهِ مَااَخَذَ وَلَهُ مَااَعْطَى وَكُلُّ شَيْءٍ عِنْدَهُ بِاَجَلٍ مُسَمًّى…. فَالْتَصْبِرْوَالْتَحْتَسِبْ Inna lillaahi maa akhadza walahu maa a’tha wa kullu syai in ‘indahu biajalin musamma…. faltasbir … Read More

Doa Shalat Jenazah Untuk Anak Kecil

Salat Jenazah adalah jenis salat yang dilakukan untuk jenazah muslim. Setiap muslim yang meninggal baik laki-laki maupun perempuan wajib disalati oleh muslim yang masih hidup dengan status hukum fardhu kifayah. Doa untuk shalat jenazah tidak hanya untuk orang dewasa saja, tetapi juga ada untuk anak kecil. Berikut ini akan diberikan contoh doa shalat jenazah untuk … Read More

Contoh Doa Shalat Mayat

Saat ada seseorang yang meninggal, hal yang harus kita lakukan pada orang tersebut adalah dengan menguburkannya untuk kembali ke tanah. Menurut Islam, ada beberapa hal yang harus dilakukan sebelum menguburkan jenazah. Salah satunya ialah mendoakannya. Berikut ini adalah contoh doa shalat mayat. Yang pertama adalah dengan memandikannya terlebih dahulu. Hal ini dilakukan agar jenazah atau … Read More