Doa

Doa pengikut nabi Musa

Berdoa merupakan sebuah hal yang harus dilakukan oleh setiap umat manusia, bahkan kaum kafir pun berdoa, walaupun doanya salah, karena bukan menyembah Allah. Banyak sekali doa yang dicontohkan oleh Nabi Muhammad, para sahabat, dan orang-orang shalih. Berikut ini adalah doa-doa yang dipanjatkan oleh para pengikut Nabi Musa.

عَلَى اللّٰهِ تَوَكَّلْنَارَبَّنَالاَتَجْعَلْنَافِتْنَةًلِلْقَوْمِ الظَّالِمِيْنَ, وَنَجِّنَابِرَحْمَتِكَ مِنَ الْقَوْمِ الْكَافِرِيْنَ

‘alallaahi tawakkalnaa rabbanaa laa taj’alnaa fitnatan lilqaumidh dhaalimiina, wanajjinaa birahmatika minal qaumil kaafiriina.

“Kepada Allah kami menyerahkan diri, Tuhan kami janganlah Engkau jadikan kami fitnah bagi kaum yang zalim, dan lepaskanlah kami dengan rahmat-Mu dari keganasan kaum yang mengingkari nikmat-Mu.”

Menurut keterangan ahli tafsir, doa inilah yang diterangkan Al Quran, yang dibaca para pengikut Nabi Musa. Mereka meminta supaya janganlah mereka diperhambakan oleh musuh-musuh Allah.

رَبَّنَااغْفِرْعَلَيْنَاصَبْرًاوَتَوَفَّنَامُسْلِمِيْنَ

Rabbanagh fir ‘alainaa shabran watawaffanaa muslimiina.

“Ya Tuhan kami, limpahkanlah kesabaran kepada kami dan wafatkanlah kami dalam keadaan berserah diri kepada-Mu.” Al Quran Surat Al A’raaf ayat 126

Menurut keterangan para ahli tafsir, bahwa ketika tukang sihir Fir’aun di’azabkan karena beriman kepada Musa, berdoalah mereka yang beriman dengan doa ini.

 

Related Posts

Doa hawari ‘isa a.s.

Al-Hawariyyin adalah jamak dari kata Hawari, yaitu pengikut setia Nabi ‘Isa, yang selalu mendampingi beliau berdakwah menegakkan agama Allah di kalangan Bani Israil. Al-Quran menyebut mereka sebagai Ansharu’llah,…

Doa Ahlul A’raf Ketika Mereka Melihat Ahli Neraka

Ibnu Abbas berkata : “Sesungguhnya Allah memasukkan Ashabul A’raf kedalam surga, yaitu Allah berfirman yang artinya: “Masuklah kalian kedalam surga, tidak ada ketakutan bagi kalian, dan janganlah kalian…

Doa Aulia Shalihin

Setiap manusia hendaknya selalu mendekatkan diri kepada Allah, serta menjadikan para aulia shalihin sebagai teladan. Berikut ini adalah doa-doa yang sering dibaca oleh para aulia shalihin. رَبَّنَااغْفِرْلَنَاذُنُوْبَنَاوَاِسْرَافَنَافِىْ اَمْرِنَاوَثَبِّتْ…

Doa Agar Terhindar dan Dijauhkan Dari Siksa Api Neraka

Kata neraka sering disebutkan dalam kitab suci Al-Qur’an dan jumlahnya sangat banyak sekali. Dalam bahasa Arab disebut naar. Tempat ini menurut keyakinan umat Islam adalah tempat di mana…

Doa Agar Meninggal Dalam Keadaan Husnul Khatimah

Meninggalkan dunia yang fana ini dalam keadaan husnul khatimah merupakan dambaan setiap insan yang beriman, karena hal itu sebagai bisyarah, kabar gembira dengan kebaikan untuknya. Al-Imam Al-Albani Rahimahullah…

Doa ashabul kahfi

Ashabul Kahfi adalah kisah 7 pemuda yang tertidur lelap di dalam gua selama 309 tahun, Kisah ini terjadi sebelum zaman nabi Muhammad SAW.Para pemuda bersembunyi di dalam gua…