Doa

Hukum Membaca Takbir Ketika Melempar Jumrah Pada Ibadah Haji

Lempar jumrah atau lontar jumrah adalah sebuah perbuatan yang merupakan bagian dari ritual ibadah haji di kota Mekah. Para jemaah haji melemparkan batu-batu kecil ke tiga tiang (jumrah; bahasa Arab: jamarah, jamak: jamaraat) yang berada dalam satu tempat bernama kompleks jembatan jumrah, di kota Mina yang terletak dekat Mekkah.

Para jemaah mengumpulkan batu-batuan tersebut dari tanah di hamparan Muzdalifah dan meleparkannya. Kegiatan ini adalah kegiatan kesembilan dalam rangkaian kegiatan-kegiatan ritual yang harus dilakukan pada saat melaksanakan ibadah haji, dan umumnya menarik jumlah peserta yang sangat besar.

Ketika melempar jumrah, kita sangat dianjurkan untuk membaca takbir, seperti yang dicontohkan dalam hadis berikut ini:

كَانَ رَسُوْ لُ اللّٰهِ صَلَّى اللّٰهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يُكَبِّرُكُلَّمَارَىَ بِحَصَاةٍعِنْدَالْجِمَارِالثَّلاَثِ ثُمَّ يَتَقَدَّمُ, وَيَقِفُ يَدْعُوْ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ, رَافِعًايَدَيْهِ بَعْدَالْجُمْرَةِ الْاُ وْلٰى وَالثَّانِيَةِ. اَمَّاجُمْرَةُ الْعَقَبَةِفَيَرْمِيْهَاوَيُكَبِّرُعِنْدَكُلِّ حَصَاةٍوَيَنْصَرِفُ وَلاَيَقِفُ عِنْدَهَا

Adalah Rasulullah saw bertakbir pada setiap melempar tiga jumrah dengan batu kecil, beliau maju, berdiri untuk berdoa dengan menghadap kiblat dan mengangkat kedua tangannya setelah melempar jumrah yang pertama dan kedua. Adapun untuk jumrah Aqabah, beliau melempar dan bertakbir, dan beliau tidak berdiri disitu, tapi langsung pergi.

Related Posts

Doa bila ada saudara yang tertimpa sesuatu

Setiap orang memerlukan orang lain dalam memenuhi kebutuhan hidupnya, artinya seseorang tidak bisa hidup sendirian. Seseorang yang berinteraksi itu bisa dengan keluarga sendiri, saudara, rekan kerja, sahabat ataupun…

Tata Cara Menyembelih Hewan Menurut Islam (Rukun, Sunnah, dan Doanya)

Islam mengajarkan kepada umatnya agar hewan yang akan dimakan dagingnya terlebih dahulu harus disembelih atau dipotong dengan baik dan benar, serta dengan membaca doa terlebih dahulu. Umat islam…

Doa ketika berada di atas bukit Shafa dan Marwah

Bukit Shafa dan Marwah merupakan bukit yang memiliki nilai historis atau sejarah yang tinggi. Di bukit Shafa dan Marwah kisah Siti Hajar dan Ismail (anak Nabi Ibrahim) sangat…

Kemuliaan Keistimewaan dan Doa Hari Arafah

Hari Arafah adalah hari ke-9 dalam bulan Dzulhijjah dan merupakan hari ke-2 dalam ritual ibadah haji. Hari Arafah merupakan hari yang istimewa karena pada hari itu Allah membanggakan…

Doa di Masy’aril Haram (Muzdalifah)

Masy’aril Haram atau yang disebut dengan nama Muzdalifah  adalah sebuah kawasan daerah yang terletak antara Arafat dan Mina, yang panjangnya berjarak sekitar 4 km. Kawasan ini letaknya berada…

Inilah Doa Saat Menghadapi Musuh Yang Zalim

Saat menjalani hidup di dunia, terkadang ada beberapa hal yang tidak sesuai dengan kehendak dan keinginan kita. Misalnya ketika kita melakukan muamalah atau hablum minannas, ada saja orang…