Doa

Doa Memulai Usaha Sesuai dengan Ajaran Nabi Muhammad

Usaha merupakan suatu kegiatan yang dilakukan dengan tujuan memperoleh hasil berupa keuntungan, upah, atau laba usaha. Usaha itu berbagai macam jenisnya, ada yang usahanya dalam bidang perdagangan, pertanian, perkebunan, dan lain sebagainya.

Nabi Muhammad merupakan seorang pedagang yang berhasil, karena beliau jujur dalam melaksanakan usahanya. Nabi Muhammad menjadi pedagang dengan memperdagangkan dagangan milik saudagar Mekah, termasuk diantaranya Siti Khadijah.

Saat akan memulai usaha, maka disunahkan untuk membaca doa terlebih dahulu. Hal ini dilakukan untuk mendapatkan keberkahan dari Allah. Di bawah ini adalah doa yang dibaca ketika memulai usaha:

بِسْمِ اللّٰهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللّٰهِ. بِسْمِ اللّٰهِ الَّذِىْ لاَيَضُرُّمَعَ اسْمِهِ شَئٌ فِى الْاَ رْضِ وَلاَفِى السَّمَٓاءِوَهُوَالسَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ

Bismillaahi tawakkaltu ‘alallaahi (3 kali).

Bismillaahil ladzii laa yadhurru ma’asmihi syai-un fil ardhi walaa fis samaa-i wahuwas samii’ul ‘aliimu.

“Dengan nama Allah, aku menyerah kepada Allah. dengan nama Allah yang tidak melarat serta nama-Nya suatu juapun yang di bumi dan tidak pula yang di langit dan Dia Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.”

Related Posts

Inilah Doa Setelah Shalat Jenazah Arab, Latin dan Artinya

Shalat jenazah merupakan shalat yang hukumnya fardhu kifayah, artinya bila ada salah satu orang yang mengerjakannya, maka yang lainnya tidak berdosa. Tetapi sebaliknya, bila tidak ada satu orang…

Kumpulan Doa Nabi Muhammad dan Khasiatnya

Doa ini dibaca ketika Nabi Muhammad memohon kepada Allah supaya beliau dapat mengalahkan musuh-musuhnya sesudah berdiam di Madinah. رَبِّ اَدْخِلْنِىْ مُدْخَلَ صِدْقٍ وَاَخْرِجْنِىْ مُخْرَجَ صِدْقٍ وَاجْعَلْ لِىْ مِنْ…

Doa Keseharian Nabi Muhammad Yang Mustajab (Agar Masuk Surga)

Nabi Muhammad sangat menyayangi umatnya, beliau tidak mau bila umatnya celaka dan masuk neraka. Bahkan ketika sakaratul maut pun beliau masih memikirkan umatnya. Berikut ini doa yang sering…

Kumpulan Doa Yang Paling Disukai dan Sering Dibaca Nabi Muhammad

Umat muslim hendaknya selalua mencontoh cara hidup dan akhlaq Rasulullah SAW. Karena beliau merupakan teladan terbaik bagi umat manusia. Termasuk juga untuk selalu mengamalkan doa yang diajarkan Nabi…

Doa Nabi Yusuf Yang Mustajab

Yusuf adalah salah satu nabi agama Islam. Ia juga merupakan salah satu dari 12 putra Yaʿqub dan merupakan cicit dari Ibrahim. Ia diangkat menjadi nabi pada tahun 1715…

Doa-Doa Nabi Luth as

Lūth adalah salah satu nabi yang diutus untuk negeri Sadum dan Gomorrah. Ia diangkat menjadi nabi pada tahun 1900 SM. Ia ditugaskan berdakwah kepada Kaum yang hidup di…