Bacaan Doa minta keselamatan dunia akhirat (Arab, Latin dan Artinya)

Semua orang pasti menghendaki agar dirinya selamat dunia akhirat. Oleh karena itu kita harus selalu mendekatkan diri kepada Allah dan berdoa kepada-Nya. Diriwayatkan di dalam kitab Shahih Muslim melalui Abu Hurairah yang menceritakan bahwa Rasulullah Saw seringkali mengucapkan doa berikut: اَللّٰهُمَّ اَصْلِحْ لِىْ دِيْنِى الَّذِى هُوَ عِصْمَةُ اَمْرِى وَاَصْلِحْ لِى دُنْيَاىَ الَّتِى فِيْهَامَعَاشِى وَاَصْلِحْ لِى … Read More

Doa minta petunjuk dan jalan yang lurus

Manusia adalah hamba yang dhaif atau lemah, oleh karena itu selama menjalani hidupnya di dunia haruslah selalu mendekatkan diri kepada Allah, dan berusaha semaksimal mungkin untuk melaksanakan segala perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Artinya harus selalu berada di jalan yang lurus menurut Allah. Di bawah ini adalah doa yang sangat baik untuk dibaca agar mendapatkan petunjuk … Read More

Inilah doa Memohon Perlindungan Allah (Arab, Latin dan Artinya)

Sebagai hamba Allah yang lemah, kita tentu saja harus selalu mendekatkan diri kepada Allah. salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah adalah dengan berdoa. Di bawah ini adalah doa yang sangat baik untuk dipanjatkan kepada Allah, agar mendapat perlindungan dari-Nya. Diriwayatkan di dalam kitab Shahih Muslim melalui Ibnu Umar, yang menceritakan bahwa diantara doa … Read More

Inilah Doa Mustajab kepada Allah agar keinginan tercapai (terkabul)

Diriwayatkan di dalam kitab Sunan Abu Daud, Sunan Turmudzi, Sunan Nasai, dan Sunan Ibnu Majah melalui Buraidah, yang menceritakan bahwa Rasulullah Saw pernah mendengar seorang lelaki berdoa: اَللّٰهُمَّ اِنِّى اَسْأَلُكَ بِاَنِّى اَشْهَدُ اَنَّكَ اَنْتَ اللّٰهُ لاَاِلٰهَ اِلاَّاَنْتَ الْاَ حَدُ الصَّمَدُالَّذِى لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُوْلَدْ وَلَمْ يَكُنْ لَهٗ كُفُوًااَحَدٌ Allaahumma innii as-aluka bi annii asyhadu annaka … Read More

Inilah Doa Untuk Memohon Ampunan Allah Dari Segala Dosa

Diriwayatkan di dalam kitab Shahih Bukhari dan Shahih Muslim melalui Abdullah ibnu Amr ibnul Ash, dari Abu Bakar bahwa ia pernah mengatakan kepada Rasulullah Saw: Ajarkanlah kepadaku suatu doa yang akan kupanjatkan dalam salatku.” Nabi Saw menjawab, “Ucapkanlah: اَللّٰهُمَّ اِنِّىْ ظَلَمْتُ نَفْسِىْ ظُلْمًاكَثِيْرًاوَلاَيَغْفِرُالذُّنُوْبَ اِلاَّاَنْتَ فَاغْفِرْلِىْ مَغْفِرَةً مِنْ عِنْدِكَ وَارْحَمْنِى اِنَّكَ اَنْتَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ Allaahumma innii … Read More