Membaca salawat untuk para nabi beserta keluarga mereka

Para ulama sepakat dalam masalah membaca salawat untuk Nabi Muhammad saw, begitu pula untuk mereka yang termasuk ke dalam golongan orang yang boleh disalawati. Salawat ini disunatkan buat para Nabi lainnya dan para malaikat secara terpisah. Membaca salawat buat selain para nabi, menurut pendapat jumhur ulama pada dasarnya tidak boleh. Oleh karena itu, tidak boleh … Read More

Inilah hukum mengucapkan radhiyallaahu ‘anhu dan rahimahullaah

Disunahkan mengucapkan radhiyallaahu ‘anhu dan rahimahullaah untuk para sahabat dan tabi’in serta orang-orang sesudah mereka dari kalangan ulama, ahli ibadah, dan semua orang terpilih. Maka dikatakan terhadap mereka kalimat radhiyallaahu ‘anhu (semoga Allah meridainya), atau rahimahullaah (semoga Allah merahmatinya) dan lain sebagainya yang semakna. Sebagian ulama ada yang mengatakan bahwa ucapan radhiyallaahu ‘anhu hanya khusus … Read More

Sunat mengucapkan salawat dan salam dengan suara keras

Apabila disebut nama Rasulullah saw disunatkan mengucapkan salawat dan salam dengan suara keras, tetapi tidak boleh berlebihan. Di antara ulama yang menganjurkan agar mengeraskan suara dalam membaca salawat dan salam ialah Imam Al Hafizh Abu Bakar Al Khathib Al Bagdadi dan lain-lain. Menggabungkan salawat dan salam Apabila seseorang mengucapkan salawat untuk Nabi saw, hendaklah ia … Read More

Perintah mengucapkan salawat dan salam bagi orang yang mendengar nama Nabi saw

Diriwayatkan di dalam kitab Imam Turmudzi melalui Abu Hurairah r.a yang menceritakan bahwa Rasulullah saw pernah bersabda, “Terhinalah seorang lelaki apabila namaku disebut di hadapannya, lalu ia tidak membaca salawat untukku.” Diriwayatkan di dalam kitab Ibnu Sinni dengan sanad yang jayyid melalui sahabat Anas r.a. yang menceritakan bahwa Rasulullah saw pernah bersabda, “Barang siapa yang … Read More

Rahasia dan Keutamaan Membaca shalawat untuk Nabi Muhammad

Allah swt telah berfirman dalam surat Al Ahzab ayat 56, “Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bersalawat untuk Nabi saw. Hai orang-orang yang beriman, bersalawatlah kalian untuk Nabi dan ucapkanlah salam penghormatan kepadanya.” Diriwayatkan di dalam kitab Shahih Muslim melalui Abdullah ibnu Amr ibnul Ash r.a yang menceritakan bahwa ia pernah mendengar Rasulullah saw bersabda, “Barang siapa … Read More